
Pengering Gula Semut Efisien untuk Produksi Lebih Maksimal
Produksi gula semut terus berkembang pesat karena permintaan pasar yang tinggi, baik di dalam maupun luar negeri. Banyak pelaku UMKM yang mulai memproduksi gula semut karena bahan bakunya mudah didapat, dan potensi keuntungannya cukup menjanjikan. Namun, agar produk lebih tahan lama dan berkualitas, kamu perlu memperhatikan proses pengeringan. Di sinilah peran pengering gula semut efisien…